PERANCANGAN ANIMASI INTERAKTIF PEMBELAJARAN BAHASA MANDARIN (Studi Kasus : Kelas XI SMK PGRI 35 Jakarta)

Penulis

  • Rara Prabaningrum
  • Kusuma Hati

DOI:

https://doi.org/10.51998/jti.v2i1.9

Abstrak

Abstract - Mandarin Language can be categorized as one of the world's most popular language, used in the Chinese, Taiwan, Hongkong, Singapore and other Asian countries. There are approximately 885 million people who speak Mandarin, which is the most common dialect. There are so many dialects of Mandarin, all different in pronunciation, but kamian Chinese character is the same.Recently Chinese's economic has growth rapidly and its trigger people to learn this language in order to involve in business activity, Therefore, the need for a system that can help users Mandarin as a foreign language especially the people of Indonesia, to learn basic Mandarin is good and true. This project aims to design a “Designing Interactive Animation Learning Mandarin Class XI of SMK PGRI 35 Jakarta†with multimedia facilities, such as images, animations, and sounds that can support the learning process.

Intisari - Bahasa Mandarin dapat dikategorikan sebagai salah satu bahasa terpopuler di dunia, digunakan di Republik Rakyat China (RRC), Taiwan, Hongkong, Singapura, dan negara-negara Asia lainnya. Terdapat sekitar 885 juta orang yang menggunakan bahasa Mandarin, yang merupakan dialek yang paling umum. Banyak sekali dialek bahasa Mandarin, semuanya berbeda dalam pengucapan, tetapi kajian karakter Mandarin adalah sama. Pertumbuhan ekonomi RRC yang sedemikian pesat juga memicu semakin banyak orang untuk mempelajari bahasa ini agar bisa turut ambil bagian dalam setiap perkembangannya. Oleh sebab itu, perlu adanya suatu sistem yang mampu membantu pengguna bahasa Mandarin sebagai bahasa asing, khususnya orang Indonesia, untuk mempelajari bahasa Mandarin dasar yang baik dan benar. Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti membuat sistem dengan judul. “Perancangan Animasi Interaktif Bahasa Mandarin Kelas XI pada SMK PGRI 35 Jakarta†dengan fasilitas multimedia, seperti gambar, dan suara yang dapat mendukung proses pembelajaran.

Kata Kunci: Animasi interaktif, Bahasa Mandarin, Pembelajaran

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2016-09-12

Cara Mengutip

Prabaningrum, R., & Hati, K. (2016). PERANCANGAN ANIMASI INTERAKTIF PEMBELAJARAN BAHASA MANDARIN (Studi Kasus : Kelas XI SMK PGRI 35 Jakarta). Jurnal Teknik Informatika, 2(1), 58–65. https://doi.org/10.51998/jti.v2i1.9