SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SD NEGERI 29 JAKARTA

Penulis

  • Retno Sari

DOI:

https://doi.org/10.51998/jsi.v4i2.36

Abstrak

Abstract— Progress in technology creates new innovations of information that can help a man in get the information quickly and easily. Data processing of students who still processed in conventional make often mistakes , so that processing data that is conventional should be changed into academic information system. SD Negeri 29 Jakarta is public primary schools which do not have academic information system so that the data was still processing conventional. Therefore, to make easy in data processing and he made academic information system website based , with a view that teachers and students can easily get information about grade, the subject that report card.Based on the information, but there is still lack such a chat for teachers and parents

 

Intisari— Kemajuan teknologi informasi menciptakan inovasi baru yang dapat membantu manusia dalam mendapatkan informasi dengan cepat dan mudah. Pengolahan data siswa yang masih diolah secara konvensional membuat sering terjadi kesalahan, sehingga pengolahan data yang konvensional harus diubah menjadi sistem informasi akademik. SD Negeri 29 Jakarta adalah sekolah dasar negeri yang belum memiliki sistem informasi akademik sehingga pengolahan datanya masih konvensional. Oleh karena itu, untuk memudahkan dalam
pengolahan data dibuatlah sistem informasi akademik berbasis website, dengan maksud agar guru dan siswa dapat dengan mudah mendapatkan informasi mengenai nilai, jadwal pelajaran dan rapor bayangan. Informasi Tetapi dalam sistem informasi akademik ini masih ada kekurangan seperti ruang chat untuk guru dan orang tua.

 

Kata kunci : Akademik, Informasi, Website

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2016-09-13