PENGARUH KUALITAS ANIME TERHADAP KEPUASAN PENONTON
DOI:
https://doi.org/10.51998/jsi.v4i1.243Abstrak
Abstract—Anime is a Japan animation's that usually characterized through drawings featuring colorful figures in a variety of locations and stories. Anime watched by many quarters from children to adults based on different genres. Many audience members who questioned the airing of the anime in foreign translation. Research on the influence of the quality of the Anime to the satisfaction of the audiences it aims to find out how big the influence of quality of the anime to the satisfaction of the audience. The type of method used in this research is a type of quantitative methods. Engineering data retrieval by spreading koesioner to some Internet Cafe so it can be examined and analyzed to obtain a conclusion. The population in this study are the cybercafe visitors in Bekasi. Statistical testing simple linear regression analysis by using SPSS software, with a level of significance of 5%. Results of this study showed that there was significant influence between the quality of anime and the satisfaction of audience. This is because of the calculation result obtained showed that thitung is bigger than ttabel.
Intisari— Anime merupakan animasi khas Jepang yang biasanya dicirikan melalui gambar-gambar berwarna-warni yang menampilkan tokoh-tokoh dalam berbagai macam lokasi dan cerita. Anime ini ditonton oleh berbagai kalangan dari anak-anak hingga dewasa berdasarkan genre yang berbeda. Banyak penonton yang mempermasalahkan alih bahasa dalam penayangan anime. Penelitian Pengaruh kualitas Anime terhadap kepuasan penonton bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh dari kualitas anime terhadap kepuasan penonton. Jenis metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis metode kuantitatif. Teknik pengambilan data dengan cara menyebarkan koesioner kepada beberapa warnet sehingga dapat diteliti dan analisa untuk mendapatkan kesimpulan. Populasi dalam penelitian ini yaitu para pengunjung warnet di daerah Bekasi. Pengujian statistik analisis regresi linier sederhana dengan menggunakan software SPSS, dengan tingkat signifikasi 5%. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara kualitas anime dan kepuasan penonton. Hal ini didapat karena dari hasil perhitungan menunjukan bahwa thitung lebih besar dari ttabel .
Kata kunci : Kualitas Anime, Kepuasan Penonton, SPSS, Regresi Linier Sederhana