Sistem Pendukung Keputusan dalam Menentukan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Fuzzy pada PT. Fontrerra Brands Indonesia

Penulis

  • Royyan Syahrul Samsi
  • Fernando B Siahaan

DOI:

https://doi.org/10.51998/jsi.v7i1.206

Abstrak

Abstract - In the current era of globalization, the rapid advance of information technology. The computer is the equipment created to facilitate the work, while achieving good progress in the manufacture of hardware or software. Cafe Sonsie requires the existence of a system of accurate information to support the activities of the company. To the writer tries to make system design thesis on inventory at Cafe Sonsie which until now has not been computerized. The existing system at Cafe Sonsie is still done manually, from the recording of the receipt of goods, storage expenditures to other data related to the inventory up until the preparation of reports, record keeping, lack of accurate statements are made and the delay in the search for data- the necessary data. Computerized system is the best solution to solve the problems that exist in this cafe, as well as the computerized system can achieve an activity which is effective and efficient in supporting activity in this cafe. Therefore the computerized system is better than a manual system to run more effectively and efficiently and sales system is now more conducive than the previous system

Intisari— Di era globalisasi ini masalah sumber daya manusia masih tetap menjadi pusat perhatian dan tumpuan bagi suatu organisasi. Hal ini dikarenakan sumber daya manusia merupakan salah satu komponen paling penting yang dimiliki oleh organisasi dalam usahanya mempertahankan kelangsungan hidup, berkembang, kemampuan untuk bersaing serta mencapai tujuan. Terlepas dari semua itu penelitian ini mengangkat Sistem Pendukung Keputusan Dalam Menentukan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Fuzzy pada PT. Fonterra Brands Indonesia. Di dalam penelitian kali ini penulis ingin menganalisa cara menentukan karyawan terbaik. Selain menggunakan fuzzy inference system, penulis menggunakan metode mamdani sebagai metode yang dipilih usari ntuk perhitungan analisa dan menggunakan matlab sebagai software untuk menggambarkan bentuk analisanya, sehingga akhirnya penulis mengetahui karyawan manakah yang menjadi terbaik pada perusahaan tersebut.

Kata Kunci: Pendidikan, Fuzzy, Mamdani, Matlab

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2018-01-31